Gerakan Gusdurian, yang sudah tersebar di lebih dari 155 komunitas di seluruh dunia, telah lama menjadi garda terdepan dalam upaya advokasi hak-hak kemanusiaan, kebebasan beragama, dan toleransi antar umat beragama.
Hari: 28 Desember 2024
Sosok Annar Sampetoding, Aktor Utama Kasus Uang Palsu UIN Alauddin
Sosok Annar Sampetoding, Aktor Utama Kasus Uang Palsu UIN Alauddin
Komaruddin Hidayat: Kenaikan PPN 12 Persen Harus Dijalankan di Waktu yang Tepat
Komaruddin Hidayat, seorang akademisi yang juga merupakan anggota Gerakan Nurani Bangsa (GNB), menyatakan bahwa pemerintah perlu mempertimbangkan dengan matang waktu yang tepat untuk menaikkan Pajak Pertambahan Nilai (PPN) menjadi 12 persen.
GNB Minta Pemerintah Tunda Kenaikan PPN 12 Persen yang Dikhawatirkan Memberatkan Masyarakat
Gerakan Nurani Bangsa (GNB), melalui anggotanya Alissa Wahid, mengajukan permintaan kepada pemerintah untuk menunda rencana kenaikan Pajak Pertambahan Nilai (PPN) menjadi 12 persen yang dijadwalkan berlaku mulai Januari 2025.
Serangkaian Kasus Kekerasan oleh Polisi Sepanjang Tahun 2024 Menjadi Sorotan Publik
Sepanjang tahun 2024, sejumlah peristiwa kekerasan yang dilakukan oleh anggota kepolisian menciptakan daftar panjang kejadian.
Tidak Ada Lagi Postingan yang Tersedia.
Tidak ada lagi halaman untuk dimuat.





