Lewat Perpamsi SulSel, Atlet Perumda TM Palopo Raih Juara

Daerah61 Dilihat

Palopo – Pekan Olahraga Perusahaan Air Minum Nasional (PORPAMNAS) kembali digelar setelah 2 tahun vacum akibat Covid-19.

Porpamnas ke-VII tahun 2022 yang digelar sejak tanggal 21-26 November 2022 diselenggarakan di Kota Medan dimana DPD Perpamsi Sumatera Utara ditunjuk sebagai tuan rumah.

Beni Iskandar selaku Direktur Utama PERUMDA Air Minum Kota Makassar dipercaya sebagai ketua kontingen PD Perpamsi SulSelBar.

Kontingen PD Perpamsi SulSelBar mengirimkan 60 orang atlet dan official yang akan mengikuti seluruh cabang olahraga yang akan dipertandingkan.

Atlet yang diturunkan oleh PERUMDA TM Kota Palopo sebagai perwakilan dari cabang olahraga bulutangkis yakni A. Claudyo Reza dan Rusdi berhasil memperoleh posisi runner up pada pertandingan final cabor bulutangkis kategori ganda putra hari ini Kamis yang dilaksanakan di GOR PBSI Medan, Sumatera Utara.

Baca juga:  Mahasiswa dan Dosen IKB KJP Beri Pendampingan Trauma Healing Korban Banjir Bandang Luwu

Komentar